Vlan
Assalamu'alaikum
Kawan kali ini saya akan membahas tentang vlan, trunk dan post security
A. Pendahuluan
- Pengertian Vlan merupakan virtual lan, sebuah modeljaringan yang membagi beberapa jaringan logika kedalam beberapa jalur yang berbeda tapi tetap lewat perangkat penghubung yang sama.
- Latar BelakangDengan menggunakan vlan, akan menghemat biaya dan jaringan yang dibangun menjadi lebih efisian.
- Maksud dan TujuanUntuk memahami pengertian, fungsi, keuntungan dan konfigurasi Vlan
B. Alat dan Bahan
1. PC / Laptop
2. Aplikasi Cisco Packet Tracer
C. Waktu Pengerjaan
± 15 Menit
D. Pembahasan
Menurut Wikipedia, VLAN merupakan sekelompok perangkat pada satu LAN atau lebih yang dikonfigurasikan ( dengan perangkat lunak ) sehingga dapat berkomunikasi seperti halnya bila perangkat tersebut terhubung ke jalur yang sama, padahal sebenarnya perangkat tersebut berada pada sejumlah segmen LAN yang berbeda.
VLAN memungkinkan beberapa jaringan IP dan jaringan-jaringan kecil ( subnet ) berada dalam jaringan switched switched yang sama. Agar komputer bisa berkomunikasi pada VLAN yang sama, setiap komputer harus memiliki sebuah alamat IP dan subnet mask yang sesuai dengan VLAN tersebut.
Fungsi vlan memisahkan jaringan mejadi sub jaringan. Dengan adanya sub jaringan ini, jika terjadi yang lain. Perfomance pada tidak sub jaringan juga bagus karena broadcasting hanya terjadi pada setiap sub jaringan.
Keuntungan penggunaan vlan :
- Security, tiap data yang bersifat sensitive akan terpisah dari jaringan yang ada, sehingga akan mengurangi pelanggaran akses ke informasi rahasia dan penting.
- Cost Reduction, dapat menghemat biaya karena tidak diperlukannya biaya yang mahal untuk upgrade jaringan dan efisiensi penggunaan bandwidth dan uplink yang tersedia.
- Higher Performance, dapat mengurangi trafik yang diperlukan pada jaringan dan meningkatkan performa karena membagi jaringan layer 2 menjadi beberapa worksgroup secara logik.
- Broadcast Storm Mitigation, dapat mengurangi jumlah peralatan yang berpartisipasi dalam broadcast.
- Improved IT Staff Efficiency, dapat memudahkan pengelolaan jaringan karena user dengan kebutuhan jaringan yang sama akan berbagi VLAN yang sama.
- Simpler Project or Application Management, memudahkan pengelolaan sebuah project atau bekerja karena memiliki fungsi-fungsi terpisah.
Buat VLAN 10.
Switch(config)#vlan 10
Beri nama VLAN10 dengan perintah name [NAMA_VLAN]. Nama VLAN bebas.
Switch(config-vlan)#name VLAN10
Lakukan yang sama untuk VLAN 20.
Switch(config)#vlan 20
Switch(config-vlan)#name VLAN20
Switch(config-vlan)#name VLAN20
Sekarang terdapat 2 VLAN baru di daftar VLAN yaitu VLAN 10 dan VLAN 20
Selanjutnya daftarkan interface Fa0/1 dan Fa0/2 ke VLAN 10, dan Fa0/3 ke VLAN 20.
Daftarkan interface Fa0/1 dan Fa0/2 ke VLAN 10.
Switch(config)#interface fa0/1
Switch(config-if)#switchport mode access
Switch(config-if)#switchport access vlan 10
Switch(config-if)#switchport mode access
Switch(config-if)#switchport access vlan 10
Switch(config)#interface fa0/2
Switch(config-if)#switchport mode access
Switch(config-if)#switchport access vlan 10
Switch(config-if)#switchport mode access
Switch(config-if)#switchport access vlan 10
Lakukan yang sama untuk mendaftarkan interface Fa0/3 ke VLAN 20.
Switch(config)#interface fa0/3
Switch(config-if)#switchport mode access
Switch(config-if)#switchport access vlan 20
Switch(config-if)#switchport mode access
Switch(config-if)#switchport access vlan 20
Sekarang interface Fa0/1 dan Fa0/2 sudah terdaftar di VLAN 10, dan Fa0/3 di VLAN 20.
Setelah VLAN dikonfigurasikan, PC1 tidak dapat berkomunikasi dengan PC3 karena berbeda VLAN.
PC1 (192.168.10.1) ping ke PC3 (192.168.20.1)
sedangkan PC1 tetap bisa berkomunikasi dengan PC2 karena masih di VLAN yang sama.
PC1 (192.168.10.1) ping ke PC2 (192.168.10.2)
E. Kesimpulan
Vlan lebih memudahan dan mengefisiensikan jaringan yang ada.
F. Referensi
https://id.wikipedia.org/wiki/VLAN